Penggunaan Media Loose Parts untuk Meningkatkan Motorik Halus pada Anak Usia Dini di TK ‘Aisyiyah Bustanul Athfal II Kota Probolinggo
pdf

Keywords

Media loose parts, Fisik motorik halus anak, Anak usia dini

Abstract

Ketertarikan anak dalam pembelajaran menjadi faktor yang sangat penting yang harus guru atau orang tua perlu diperhatikan semaksimal mungkin. Jika anak tidak tertarik dengan proses pembelajaran maka akan mengakibatkan perkembangan terutama fisik motorik anak terhambat. Dengan itu, Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan media loose parts untuk meningkatkan fisik motorik halus pada anak usia dini. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan penelitian kualitatif. Penelitian ini dilakukan di TK ‘Aisyiyah Bustanul Athfal II. Dengan menggunakan data teknik observasi kepada anak, wawancara kepada guru dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media loose parts selalu diperlukan pada saat pembelajaran berlangsung sesuai dengan tema pembelajaran pada saat itu dan ketika jam pembelajarn selesai. Hal ini di sebabkan karena menariknya dalam permainan dan di senangi banyak anak. Selain itu juga, media loose parts ini mampu memberikan kebebasan kepada anak untuk berkreativitas sesuai dengan ide yang dimilikinya dan imajinasinya dalam proses belajar.

https://doi.org/10.21274/martabat.2022.6.2.315-333
pdf

References

Amantika, Dwi, Abd Aziz, dan Terza Travelancya. “Bermain Sains pada Anak Usia Dini untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Warna melalui Penerapan Metode Eksperimen.” EDUKATIF: Jurnal Ilmu Pendidikan 4, no. 3 (2022): 4526–4532.

Amini, Mukti, dan Siti Aisyah. “Hakikat Anak Usia Dini.” Perkembangan Dan Konsep Dasar Pengembangan Anak Usia Dini 65, no. 1 (2014): 1–43.

Darmiatun, Siti, dan Farida Mayar. “Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak melalui Kolase dengan Menggunakan Bahan Bekas pada Anak Usia Dini.” Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 4, no. 1 (2019): 247–257.

Depdiknas. Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional, 2003.

Farida, Azky. “Penggunaan Media Loose Parts untuk Mengembangkan Kreativitas Anak Usia Dini di PAUD Al-Musfiroh Gunungsindur, Jawa Barat.” Jakarta: Diss FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, 2021.

Fitriana, Silmi Nur. “Studi Literatur Penggunaan Media Kartu Gambar Huruf HijaiyahSerta Pengaruhnya Terhadap Kemampuan Membaca dan Kemampuan kognitif Anak Usia Dini.” Tulungagung: IAIN Tulungagung, 2020.

Hadiyanti, Siti Maryam, Elan Elan, dan Taopik Rahman. “Analisis Media Loose Part Untuk Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Usia Dini.” JURNAL PAUD AGAPEDIA 5, no. 2 (2021): 237–245.

Indriani, Dea, Heri Yusuf Muslihin, dan Taopik Rahman. “Analisis Penggunaan Media Loose Parts untuk Meningkatkan Kemampuan Motorik Kasar Anak Usia 4-5 Tahun.” Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK) 4, no. 4 (2022): 1180–1187.

Jannah, Hidayatul. “Penerapan Media Loose Parts Berbasis Steam dalam Meingkatkan Kreativitas Anak Usia Dini Kelompok B di Kelompok Bermain Al Azhar Rogomulyo Pati.” Kudus: Diss IAIN Kudus, 2021.

Ningsih, Eka Fandra Astutik, Endah Tri Wisudaningsih, dan Terza Travelancya. “Penerapan Gerak dan Lagu dalam Pengenalan Bahasa Inggris Untuk Anak Usia Dini di Taman Posyandu Nurul Barokah Krucil.” Martabat: Jurnal Perempuan Dan Anak 6, no. 1 (2022): 46–64.

Pura, Dwi Nomi, dan Asnawati Asnawati. “Perkembangan Motorik Halus Anak Usia Dini Melalui Kolase Media Serutan Pensil.” Jurnal Ilmiah Potensia 4, no. 2 (2019): 131–140.

Ridwan, Ahmad, Nurul Azian Nurul, dan Fenny Faniati. “Analisis Penggunaan Media Loose Part untuk Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Usia 5-6 Tahun.” Mitra Ash-Shibyan: Jurnal Pendidikan Dan Konseling 5, no. 02 (2022): 105–118.

Siantajani, Yuliati SiantajaniYuliati. Loose Parts Material lepasan Otentik Stimualsi PAUD. Semarang: PT Sarang Seratus Aksara, 2020.

Suryani, Lilis. “Analisis Permasalahan Pendidikan Anak Usia Dini Dalam Masyarakat Indonesia.” Jurnal Ilmiah Visi 2, no. 1 (2007): 42–48.

Syafi’i, Imam, dan Nur Daiyah Dianah. “Pemanfaatan Loose Parts Dalam Pembelajaran Steam Pada Anak Usia Dini.” AULADA: Jurnal Pendidikan Dan Perkembangan Anak 3, no. 1 (2021): 105–114.

Zahrok, Siti Anifatul. “Pengaruh Permainan Tradisional Engklek Terhadap Kecerdasan Kinestetik Anak Usia 4-5 Tahun.” Tulungagung: IAIN Tulungagung, 2018.

Creative Commons License

Martabat: Jurnal Perempuan dan Anak is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Downloads

Download data is not yet available.